Tak Perlu Belajar Ke China! Hanya Dengan Aplikasi Ini Kamu Sudah Bisa Berbahasa China

Tak Perlu Belajar Ke China! Hanya Dengan Aplikasi Ini Kamu Sudah Bisa Berbahasa China – Kemampuan berbahasa menjadi hal yang penting. Contohnya saat melamar pekerjaan. Jika kamu menguasai banyak bahasa tentunya itu akan menjadi nilai tambah tersendiri untuk kamu. Terutama jika kamu menguasai bahasa yang banyak digunakan di dunia. Contoh bahasa yang banyak digunakan di dunia selain bahasa Inggris adalah bahasa China. Untuk mempelajari bahasa China tentunya kamu tidak harus ke China. Kamu dapat memanfaat teknologi yang sangat canggih ini untuk mempelajari bahasa China. Salah satunya melalui aplikasi. Dan berikut adalah beberapa aplikasi yang dapat kamu dapatkan untuk belajar bahasa China.

1. Aplikasi belajar bahasa China bernama learn Chinese – hello chinese
Aplikasi belajar bahasa China atau Mandarin yang pertama adah learn chinese- hello Chinese. Aplikasi learn chinese- hello Chinese memiliki ukuran 16 MB. Bukan ukuran yang terlalu besar untuk sebuah aplikasi. Kosakata yang disajikan dalam aplikasi ini sangat menarik. Dimana kosakata akan diberikan dari nama keluarga, binatang, dan masih banyak lagi. Aplikasi ini sangat berguna buat kamu yang benar benar baru belajar bahasa Inggris. Karena di aplikasi ini disertai dengan cara pengucapan dan Game yang sangat menghibur.

2. Aplikasi belajar bahasa China bernama learn Mandarin & learn Chinese free
Aplikasi ini sangat cocok untuk kamu memang sedang serius belajar bahasa China. Selain itu ukuran kapasitas aplikasi tidak terlalu besar. Hanya 16 MB. Aplikasi ini juga memiliki beberapa fitur menarik seperti pembelajaran yang dibagi menjadi beberapa kurikulum, dan tersedia juga mode test, serta masih banyak lagi fitur menarik lainnya yang disediakan oleh aplikasi ini. Selain itu di dalam aplikasi ini tidak hanya mempelajari kosa kata. Melainkan tata bahasa, pengucapan, pendengaran, serta penulisan juga diajarkan didalam aplikasi ini.

3. Aplikasi belajar bahasa China bernama learn Chinese offline
Aplikasi ini menawarkan hal menarik bagi penggunanya. Dimana pengguna dapat memahami frasa bahasa China secara mudah. Selain itu, aplikasi ini juga hanya menggunakan kapasitas 18 MB. Aplikasi ini akan mengajarkan penggunanya tentang banyak hal mulai dari percakapan, tanggal, waktu, dan masih banyak lagi. Selain itu kemampuan pendengaran kita juga dilatih disini. Karena akan ada audio yang direkam oleh penutur asli.

4. Aplikasi belajar bahasa China bernama belajar bahasa china ( Mandarin)
Aplikasi yang satu ini sangat sering digunakan oleh mahasiswa. Selain itu kapasitas aplikasinya sangat kecil. Yaitu hanya 14 MB. Aplikasi ini merupakan salah satu aplikasi yang mudah dipelajari serat interaktif. Tampilan yang seperti game membuat para pengguna tidak mudah bosan.

5. Aplikasi belajar bahasa China bernama learn China daily-awabe
Buat kamu yang saja akan memulai belajar bahwa China, aplikasi ini sangat tepat karena disini pengguna dapat mempelajari kosakata. Kata kata yang disediakan di dalam aplikasi ini juga sangat banyak. Yaitu mencapai 1200. Jenis katanya yaitu kata umum dan frasa. Dan yang membuat aplikasi ini lebih menarik lagi adalah aplikasi ini dapat digunakan tanpa internet atau offline. Aplikasi belajar bahasa China yang satu ini memiliki kapasitas sebesar 21 MB.

6. Aplikasi belajar bahasa China bernama Learn Mandarin Chinese phrases / chinese translator
Aplikasi ini menawarkan keunggulan yaitu adanya fitur merekam. Aplikasi ini juga dapat menerjemahkan dari bahasa mandarin atau Chinese ke bahasa Indonesia. Jadi para pengguna akan merasa seperti mempunyai guru sendiri.

Spread the love

Related Post

Pengertian dan Fungsi Bahasa Pemoograman

Pengertian dan Fungsi Bahasa Pemoograman – Kita tentu sempat memakai aplikasi ojek online, permainan, alat sosial, ataupun kita tentu sempat memandang aplikasi kasa di swalayan ataupun tempat perbelanjaan. Tetapi, tahukan

Berlatih Coding buat Pemula

Berlatih Coding buat Pemula

Berlatih Coding buat Pemula – Dengan banyak deskripsi digital pada usia hari ini, pengekodan adalah salah satu kemahiran terkini yang dibincangkan. Terdapat banyak lagi sekolah pengekodan yang dibuat dengan tujuan

Sejarah Bahasa Dalam Pemrograman

Sejarah Bahasa Dalam Pemrograman – Pemrograman komputer adalah dasar dari era digital yang kita jalani saat ini. Setiap kali Anda menyukai postingan di media sosial, mengirim email, atau menyetel alarm